Kota Jayapura– Asisten Pengelolaan Pemilu dan Politik Menkopolhukam, Brigjen TNI Hariyadi memberikan sejumlah strategi dalam dalam menghadapi Pilkada di Papua agar berjalan dengan aman dan lancar, dimulai dari diperlukannya langkah sinergi TNI Polri untuk mengamankan daerah rawan kekerasan, termasuk dalam mengantisipasi potensi serangan dari kelompok bersenjata.
Dia yakin, jika pengamanan kuat dan terkoordinasi akan membantu menciptakan situasi yang lebih kondusif selama pilkada.
Lalu, diperlukannya juga pemetaan wilayah dengan tingkat kerawanan yang tinggi serta pemantauan secara intensif, khususnya di daerah yang masih sering terjadi kekerasan bersenjata.
No comments:
Post a Comment